Pages

Monday, November 2, 2009

Kau Pergi Jua

Dalam keperitan sesuram malam
kau menjemput luka untuk bertamu
di ruang perasaan diri ini
tidak aku mampu untuk menghalau
kelukaan yang bertandang simpuh
bersila sopan pada bangku kasih kita

Aku hanya mampu menghidangkan
seteguk titisan hiba
untuk menemankan keping hati
yang bersila bersama
perasaan yang terluka

Kau tinggalkan jua halaman rindu
ini, yang dulu sering kali menjadi
saksi pertemuan kita
menjadi saksama antara bicara kita
berdua,
namun kepergianmu meninggalkan
retak pada dinding kasih kita...

No comments: